gOcBFfQgcvRXYraS0bViCWF4WX0 Wenger Komentari Pertengkaran RvP dan Krul ~ Bolaklopedia

Official Sponsor

Senin, 12 Maret 2012

Wenger Komentari Pertengkaran RvP dan Krul

Thank you for using rssforward.com! This service has been made possible by all our customers. In order to provide a sustainable, best of the breed RSS to Email experience, we've chosen to keep this as a paid subscription service. If you are satisfied with your free trial, please sign-up today. Subscriptions without a plan would soon be removed. Thank you!
Bola.net - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger, mengaku deg-degan ketika melihat kaptennya terlibat pertikaian dengan kiper lawan hanya beberapa saat sebelum laga berakhir, dini hari tadi (13/03).

Dini hari tadi, ketika Newcastle United bertandang ke Emirates Stadium, mereka kalah 2-1 dari tuan rumah. Dan jelang laga usai selepas terjadinya gol penentu di menit 94, kiper Tim Krul bertikai dengan Robin van Persie.

Cukup panas tensi di lapangan setelah Thomas Vermaelen mencetak gol penentu, Krul dan Van Persie yang sejatinya satu negara saling adu mulut hingga harus dipisah oleh rekan-rekan mereka.

"Saya lega akhirnya Robin hanya mendapatkan kartu kuning, saya kira bisa saja itu berbuah kartu merah. Saya tak paham apa sebelum ini mereka berdua punya sejarah tidak enak di timnas Belanda, atau baru saja terjadi hari ini," ujar Wenger kepada The Sun.

"Yang jelas saya melihat keduanya memang sering kali canggung di sepanjang laga tadi. Robin sendiri saya lihat selalu memberikan segalanya bagi tim ini,"

"Anak-anak bermain memuaskan hingga detik terakhir, usah mereka benar-benar sudah sangat luar biasa," tutup sang profesor memuji keseluruhan timnya.  (sun/lex)

13 Mar, 2012


-
Source: http://www.bola.net/inggris/wenger-komentari-pertengkaran-rvp-dan-krul-f84afa.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

0 komentar:

Posting Komentar

Sponsor

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More