gOcBFfQgcvRXYraS0bViCWF4WX0 Zeman: Roma Kehilangan Tujuh Poin Karena Wasit ~ Bolaklopedia

Official Sponsor

Senin, 29 Oktober 2012

Zeman: Roma Kehilangan Tujuh Poin Karena Wasit

Thank you for using rssforward.com! This service has been made possible by all our customers. In order to provide a sustainable, best of the breed RSS to Email experience, we've chosen to keep this as a paid subscription service. If you are satisfied with your free trial, please sign-up today. Subscriptions without a plan would soon be removed. Thank you!
Zeman: Roma Kehilangan Tujuh Poin Karena Wasit

Zeman merasa Roma dirugikan wasit. © AFP


Bola.net - Zdenek Zeman merasa timnya layak bergabung dengan Internazionale di peringkat ketiga klasemen sementara Serie A. Pelatih AS Roma ini menganggap Roma banyak dirugikan oleh keputusan wasit.

Berbicara setelah kekalahan 2-3 yang dialami timnya dari Udinese, Zeman menyalahkan para wasit atas kesulitan yang dialami Roma di awal musim ini. Zeman seakan ingin memanfaatkan banyaknya kontroversi yang terjadi di pekan kesembilan ini.

"Wasit punya kesempatan yang lebih besar untuk menentukan hasil pertandingan daripada pemain. kami sudah kehilangan tujuh poin saat ini. Siapa yang harus disalahkan? kami sendiri dan para wasit. Wasit harusnya lebih waspada," kecam Zeman.

Kekalahan yang dialami Roma dari Udinese mirip dengan kekalahan yang mereka derita dari Bologna. Roma unggul dua gol lebih dulu sebelum lawan berhasil membalik kedudukan. Dan dua kekalahan itu terjadi di markas Roma sendiri.

Saat ini Roma baru mengumpulkan 14 poin dari sembilan laga Serie A. Itu termasuk juga kemenangan WO 3-0 yang mereka peroleh ketika Presiden Cagliari membuat ulah dengan mengundang para suporter saat laga harusnya steril dari penonton. (foti/hsw)

29 Oct, 2012


-
Source: http://www.bola.net/italia/zeman-roma-kehilangan-tujuh-poin-karena-wasit-2d62be.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

0 komentar:

Posting Komentar

Sponsor

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More