Valentino Rossi dengan mobil NASCAR. © MotoGP.com
Bola.net - Pebalap Yamaha Factory Racing MotoGP, Valentino Rossi melakukan beberapa lap dengan mobil NASCAR di Charlotte Motor Speedway, Amerika Serikat pada hari Senin (22/4), yakni sehari setelah menjalani MotoGP Austin, Texas.
Bersama pebalap NASCAR, Kyle Busch sebagai mentor, The Doctor tampil cukup kompetitif dan mencatatkan waktu yang setara dengan posisi ke-15 tercepat di sebuah balapan NASCAR Nationwide Series. (nas/kny)
30 Apr, 2013
-
Source: http://www.bola.net/open-play/video-aksi-valentino-rossi-dengan-mobil-nascar-60cff6.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com
0 komentar:
Posting Komentar