gOcBFfQgcvRXYraS0bViCWF4WX0 Fellaini Berhasrat Ikuti Jejak Rooney ke Old Trafford ~ Bolaklopedia

Official Sponsor

Sabtu, 10 November 2012

Fellaini Berhasrat Ikuti Jejak Rooney ke Old Trafford

Fellaini Berhasrat Ikuti Jejak Rooney ke Old Trafford

Marouane Fellaini. © AFP


Bola.net - Gelandang Internasional Belgia, Marouane Fellaini mengaku ingin mengikuti jejak Wayne Rooney untuk hijrah ke Old Trafford pada juli mendatang.

Mantan pemain Standard Liege tersebut mengatakan sangat ingin bermain di Liga Champions pada musim depan. Bergabung dengan Manchester United dinilai sebagai opsi yang tepat bagi pemain tersebut.

Namun, Fellaini juga berharap mampu memenangkan trofi bersama Everton, minimal lolos ke zona Liga Champions di musim 2012/13. Jika musim ini The Toffees lolos ke eropa, kemungkinan besar dia akan bertahan di Goodison Park.

"Saya berharap mampu meraih gelar bersama Everton di musim ini. Sejak kedatangan saya di Goodison Park, saya belum pernah mengantarkan klub ini meraih gelar juara." ujar Fellaini seperti dilansir BBC Football Focus.

"Namun, saya juga ingin merasakan atmosfer di Liga Champions. Jika hal ini bisa saya lakukan bersama Everton, saya akan tetap berada di sini. Jika tidak, saya akan ikuti jejak Rooney ke Manchester United." jelasnya.(bbc/rdt)

Liga Inggris - Kapten Aston Villa Tak Tertarik Jersey Van Persie 

11 Nov, 2012


-
Source: http://www.bola.net/inggris/fellaini-berhasrat-ikuti-jejak-rooney-ke-old-trafford-6baf12.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

0 komentar:

Posting Komentar

Sponsor

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More