gOcBFfQgcvRXYraS0bViCWF4WX0 Fraizer Campbell Lakoni Debut Saat Kelahiran Putrinya ~ Bolaklopedia

Official Sponsor

Rabu, 29 Februari 2012

Fraizer Campbell Lakoni Debut Saat Kelahiran Putrinya

Thank you for using rssforward.com! This service has been made possible by all our customers. In order to provide a sustainable, best of the breed RSS to Email experience, we've chosen to keep this as a paid subscription service. If you are satisfied with your free trial, please sign-up today. Subscriptions without a plan would soon be removed. Thank you!
Bola.net - Laga melawan Belanda, Kamis (01/03) dini hari tadi merupakan hari yang berbahagia bagi Fraizer Campbell. Karena striker Sunderland itu melakoni debutnya bersama dengan Timnas Inggris bersamaan dengan hari ia menjadi seorang ayah.

Campbel masuk ke lapangan dari bangku cadangan menjelang akhir pertandingan meski akhirnya dipaksa melihat kekalahan timnya dengan skor 2-3 di Wembley. Di saat yang hampir bersamaan, Campbel mendapat berita kelahiran puterinya.

"Saya gembira karena dalam laga internasional pertama ini bersamaan dengan saya menjadi ayah Isla Rose Campbell! #cloud9," ucap Campbell lewat akun Twitter miliknya.

Hari itu juga merupakan hari spesial bagi pemain berusia 24 tahun itu, karena ini juga merupakan penampilan pertamanya di lapangan setelah selama 18 bulan mengalami cedera kaki. (reu/mac)

01 Mar, 2012


-
Source: http://www.bola.net/inggris/fraizer-campbell-lakoni-debut-saat-kelahiran-putrinya-bac34c.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

0 komentar:

Posting Komentar

Sponsor

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More